Sabtu, 22 Agustus 2015

Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE

Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE - Hallo sahabat Info Wanita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE, saya telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Info Wanita, yang saya tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE
link : Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE

Baca juga


Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE

Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE - Saat ini saya sedang suka dengan seseorang, sebut saja R. Awalnya saya tahu R lewat Facebook sekitar 2 tahun yang lalu. Awalnya saya add Facebooknya karena dia punya hobi yang sama dengan saya. Saya sebenarnya belum pernah bertemu secara langsung dengan R karena dia domisili luar kota (Yogyakarta) dan saya juga kurang menekuni hobi tersebut. Berbeda dengan teman-teman saya yang sudah pernah bertemu dan ngobrol langsung.

Pertama saya tertarik dengan R karena dia ganteng dan keren. Lama kelamaan saya jadi suka stalk Facebooknya karena menurut saya, selain ganteng, R juga baik, supel, bijaksana, dewasa, intinya tipe saya banget deh. Sampai akhirnya saya jadi suka. Bahkan saya sampai cari tahu semua tentang R di semua medsosnya dan medsos teman-teman dekatnya.

Saya pernah hampir bertemu dengan R di suatu acara, namun saya takut untuk mengajak ngobrol atau sekedar kenalan. Karena dulu saya pernah suka dengan seseorang, dan ternyata saya bertepuk sebelah tangan. Mungkin saya takut hal itu akan terulang.

Sebenarnya saya tahu kalau saja saya berkenalan, R pasti menanggapi dengan baik. Karena R memang orang yang baik pada semua orang. Bahkan banyak cewek yang keGRan karena dia sangat baik (Kata teman saya setiap ada yang chat pasti ditanggapi, jadi banyak cewek yang keGRan).
Saya sampai berpikir kalau bertemu lagi, saya ingin kenalan dan langsung ungkapkan perasaan saya selama ini, agar tidak hanya dianggap "teman kenalan biasa". Namun saya pikir lagi, apakah itu terlalu berlebihan? Sebaiknya apa yang harus saya lakukan?

More Info : 



Demikianlah Artikel Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE

Sekianlah artikel Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cinta Atau Obsesi? #TanyaSETIPE dengan alamat link http://arti-wanita.blogspot.com/2015/08/cinta-atau-obsesi-tanyasetipe.html

0 komentar